- Monday, 14 August 2023
- 803 kali
Perpusnas Bantu MPK Dan Pendukungnya
Solusi Kebutuhan Masyarakat
GARISPENA.CO - SAMARINDA - Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Kabupaten Dairi, Fatimah Boang. Kunjungan dilakukan untuk menerima secara langsung bantuan Mobil Perpustakaan Keliling (MPK) dan berbagai perangkat pendukungnya.
"Kami mewakili Pemerintah Kabupaten Dairi dan seluruh masyarakat mengucapkan terima kasih yang sebesar-besarnya atas bantuan Perpustakaan Nasional dalam bentuk Mobil Perpustakaan Keliling," ujar Eddy.
Eddy mengaku takjub dengan kualitas teknologi dan kelengkapan fasilitas dari MPK ini. "Ini luar biasa sudah lengkap semuanya termasuk buku-bukunya termasuk (koleksi) digitalnya yang bisa diakses. Termasuk UPS dan lain-lain," Ucap Eddy dengan antusias.
Pemanfaatan MPK ini diharapkan dapat segera dilakukan agar dapat memberi manfaat. "Kami segera akan bawa ke Dairi, dan kita akan mulai turun menyosialisasikan mobil ini sehingga dahaga masyarakat untuk ilmu pengetahuan baik dari buku cetak maupun digital dapat terpenuhi," pungkasnya. (adv/yal)
-
KUTAI KARTANEGARA - Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Kutai Kartanegara (Kukar) terus memperkuat pelayanan kesehatan dasar masyarakat. Tahun ini, sebanyak 827 posyandu d...
-
KUTAI KARTANEGARA - Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Kutai Kartanegara (Kukar) menegaskan komitmennya menghadirkan jaminan kesehatan universal bagi seluruh masyarakat melalu...
