- Sunday, 21 May 2023
- 506 kali
Pemprov Kaltim Serahkan Hibah Peningkatan Haji Kepada Kemenag RI
Berikan Manfaat Kepada Warga Kaltim
GARISPENA.CO - BALIKPAPAN - Kini, telah dibangun sarana prasarana UPT Asrama Haji Embarkasi Balikpapan. Bangunan tersebut berasal dari dana hibah kepada Kementerian Agama (Kemenag) RI yang diberikan oleh Pemerintah Provinsi Kaltim.
Sarah terima dilakukan oleh Pemprov Kaltim kepada Kemenag RI antara Wagub Kaltim H Hadi Mulyadi dan Sekjen Kemenag RI Prof Dr H Nizar.
Secara khusus Wakil Gubernur Kaltim, H Hadi Mulyadi melakukan peresmian sekaligus serah terima hibah peningkatan sarana dan prasarana UPT Asrama Haji Embarkasi Balikpapan, di Asrama Haji Embarkasi Balikpapan. Kegiatan tersebut dirangkai Focus Group Discussion (FGD) Haji Ramah Lansia.
"Semoga bantuan dana hibah yang diberikan kepada Kemenag RI melalui UPT Asrama Haji Embarkasi Balikpapan dapat memberikan manfaat besar bagi masyarakat," ucap Wagub Hadi Mulyadi. (adv/Kominfo/wan)
-
Kutai Kartanegara - Pemerintah Desa Jembayan Tengah, Kecamatan Loa Kulu, terus menunjukkan komitmennya dalam meningkatkan fasilitas publik dengan merencanakan revitalisas...
-
Kutai Kartanegara - Pemerintah Desa Jembayan Tengah, Kecamatan Loa Kulu, terus memperkuat layanan kesehatan masyarakat dengan mempersiapkan pembangunan Posyandu Bukit Pel...